Belajar bahasa Inggris itu sangat penting di dunia modern saat ini karena setiap kita akan melanjutkan jenjang pendidikan maka bahasa Inggris itu akan selalu ada dalam setiap test yang akan diujiankan. Maka dari itu memperdalam ilmu bahasa Inggris itu menjadi sebuah hal yang akan membuat kita memiliki skill yang akan menopang masa depan yang lebih baik lagi.
Ilmu bahasa Inggris sangat banyak. Salah satu diantaranya adalah Simple Future Continuous Tense. Pada pembahasan kali akan lebih mengupas defenisi, rumus dan fungsi dari Simple Future Continuous Tense.
A. Defenisi
Simpel Future Continuous Tense adalah suatu tenses yang menunjukkan suatu peristiwa yang sedangkan akan terjadi dimasa yang akan datang dan kemudian berlanjut untuk waktu yang diharapkan atau membutuhkan waktu untuk durasi tertentu.
B. Rumus
Positive
S + Will + be + verb + ing
Contohnya : she shall be writing the text in the Notebook
Negative
S + Will + not + be + verb-ing
Contohnya : she Will not lt be writing the text in the book
Introgative
Will + S + be + verb-ing
Contoh nya: Will she be writing the text in the Notebook?
Itu rumus dan beserta contohnya dari positive, negative, serta introgative. Selanjutnya rumus dalam membuat contoh yang menggunakan question word yang berawal darib"what, where, when, who, which, why, how, serta whose. Berikut rumus dan contoh nya:
Menanyakan subyek ( manusia/hewan/ benda) atau menanyakan objek
- Who/what + Will +be + verb-ing
contohnya: who Will be coming to the hospital ,
What Will be Eating the fish?
- whose/which + noun + Will + be + verb- ng
Contohnya: whose the shirt Will be washing?
Menanyakan keterangan dan alasan
- where/where/why + Will + subject + be + verb - ing?
Contohnya :
why Will Rina be going to the village?
Where Will Nanda be taking the tyre?
When Will Roland be backing home??
- How + adverb + Will + S + be + verb- ing
contohnya: how today will Raffi be testing in the school?
C. Fungsi
Nah untuk fungsi dari Simple Future Continuous Tense yaitu sebagai berikut:
1. Untuk fungsi dasar yaitu dari bentuk ini menyatakan kejadian dan aksi akan yang dilakukan dalam waktu tertentu di masa depan.
2. Bentuk kalimat ini bisa untuk menduga dan memprediksi mengenai kejadian yang akan datang dan sudah pasti terjadi.
3. Kalimat ini juga bisa menyatakan pertanyaan yang lebih sopan.
Nah sampai disini dulu pembahasan Simple Future Continuous Tense, semoga bermanfaat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar